B/MASENA diisi oleh beberapa profesional yang telah memiliki pengalaman dibidang kebersihan komersial, hotel, rumah sakit, apartemen, pabrik, gedung perkantoran dan sekolah selama lebih dari 25 tahun. Dengan pengalaman yang kami miliki, kami dapat membantu Anda untuk memilih peralatan yang cocok dan sesuai dengan kebutuhan Anda.
B/MASENA adalah perusahaan penyedia peralatan kebersihan yang melayani kebutuhan Andaakan peralatan yang berbasis pada kualitas tinggi, efektifitas yang terjamin, efisien, cepat dan aman digunakan.
B/MASENA didalam bisnisnya hanya menyediakan peralatan yang ramah lingkungan dan mengedepankan produktifitas.
B/MASENA adalah perusahaan penyedia peralatan dan bahan pada sektor kebersihan komersil yang dimiliki oleh PT. B/MASENA Multi Trada yang telah terdaftar pada surat keputusan KEMENKUMHAM No. AHU-0052229.AH.01.01.tahun 2021 dengan NIB No. 3008210016953.
Produk dengan bahan-bahan dan kemasan ramah lingkungan dan kami Berkomitmen Untuk Menjaga Bumi.
Kami terus berupaya menghadirkan teknologi pembersihan dan kebersihan revolusioner yang memberikan kepercayaan dan kemudahan kepada pelanggan.
Apapun sektor Anda, kami memiliki solusi untuk Anda dan kami akan selalu senang membantu Anda.


